Sabtu, 26 Maret 2016

Published 22.05.00 by with 0 comment

HIU PUTIH

Hiu yang paling terbesar adalah Hiu Putih. Dengan panjang yang bisa mencapai 7 meter serta bobotnya hingga 2,3 ton, wajar saja bila Hiu Putih menjadi salah satu predator utama bagi makhluk hidup yang hidup di laut lepas. Hiu Putih atau yang memiliki nama ilmiah Carchadoron carcharias oleh IUCN (International Union for Conservation of Nature) telah diberikan status sebagai salah satu spesies yang hampir punah. Meskipun hewan ini menjadi daftar spesies yang paling sering menyerang manusia, tetapi perlu diketahui bahwa sebenarnya Hiu Putih tidak menyukai manusia untuk di mangsa, bayangkan yang akan terjadi jika hewan ini punah, seperti halnya dinasaurus. mungkin anak cucu kita semua tak dapat melihat predator luat ini lagi..
      edit

0 komentar:

Posting Komentar